
Kejahatan di dunia cyber dari waktu ke waktu terus mengalami peningkatan. Bahkan dalam jangka dua tahun terakhir, terdapat 100 bank di berbagai belahan dunia yang telah menjadi korban kejahatan dunia maya. Para hacker pun berhasil menjarah uang sebesar 1 miliar USD dari semua bank tersebut. Hal ini …